Senin, 23 Juni 2008

Semangka + Gula

Memakan semangka yang ditambah gula akan membuat tubuh menjadi lemas dan bahkan pingsan.
Banyak versi atas penjelasan hal tersebut, antara lain adalah :
  1. Buah semangka khan sudah manis, kenapa harus menambah gula?? (atau barangkali pertanyaannya adalah, benarkah tujuan menambah gula pada semangka itu untuk menambah rasa manis?? dan apakah upaya penambahan gula itu terbukti berhasil sesuai yang diharapkan? atau bahkan membuat rasa menjadi tambah kacau??)
  2. Memakan buah semangka (entah dengan buah jenis lain) akan menurunkan suhu tubuh, sementara gula harus larut dan membutuhkan kalor untuk itu, kekurangan kalor yang dibutuhkan gula tuk larut diambil dari “bagian tubuh lain”, sehingga fungsi tubuh tersebut terganggu.