Rabu, 10 Februari 2010

Pengertian Kejang

• Kejang adalah gangguan sistem SSP lokal atau sistemik sehingga kejang bukan merupakan suatu penyakit, kejang merupakan tanda paling penting akan adanya suatu penyakit lain sebagai penyebab kejang.
• Kejang adalah gerakan otot tubuh secara mendadak yang tidak disadari baik dalam bentuk kronik atau tonik dengan atau tanpa disertai hilangnya kesadaran.
• Kejang demam adalah bangkitan kejang yang terjadi pada kenaikan suhu rectal diatas 38 C atau suhu tubuh diatas 39 C yang disebabakan oleh proses Ekstra Kranium (diluar rongga tengkorak).
Source:Buku-buku keperawatan